Pada rangkaian seri, muatan pada setiap kapasitor sama besar dengan muatan total rangkaian.
Q1 = Q2 = Q3 = Qtot
Tegangan total rangkaian merupakan penjumlahan tegangan masing-masing kapasitor,
Vtot = V1 + V2 + V3
Maka, kapasitas total rangkaian seri :
Pada rangkaian paralel, tegangan pada setiap kapasitor sama besar dengan tegangan total rangkaian.
V1 = V2 = V3 = Vtot
Muatan total rangkaian merupakan penjumlahan muatan masing-masing kapasitor,
Qtot = Q1 + Q2 + Q3
Maka, kapasitas total rangkaian paralel :